Slide Show Image Me

SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA_SELAMAT DATANG DI BLOGNYA YASRIN_SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA_SELAMAT DATANG DI BLOGNYA YASRIN
Superman

Selasa, 30 Juli 2013

Cara Membuat Dua Jenis Penomoran Dalam Satu File Dokumen

    Banyak sekali laporan termasuk makalah maupun hingga skripsi menggunakan format 2 jenis nomor halaman. Untuk halaman awal hingga daftar isi biasanya menggunakan huruf romawi kecil, sedangkan halaman utama menggunakan angka. Beberapa mungkin kesulitan dalam mengatur penomoran halaman seperti ini. Karena Ms.Word melakukannya otomatis mulai dari halaman pertama hingga akhir. 
    Ada pula yang mengatasinya dengan cara membuat di file yang berbeda, sehingga untuk membuat satu laporan saja memiliki banyak file. Sungguh merepotkan bukan?
    Kali ini, saya akan menjelaskan bagaimana cara membuat dua jenis penomoran dalam satu file dokumen.
 1. Langkah pertama tentu saja kita akan membuat halaman terdahulu pada menu Page Number di 
     tab  Insert. Biasanya halaman kedua dst. masih mengikuti halaman pertama.

2. Nah untuk membuat dua jenis penomoran dalam satu file, pilih tab Page Layout, kemudian pilih Break - Next Page. (Cat: posisi kursor berada pada halaman pertama jikalau penomoran halaman kedua yang akan diubah, jikalau penomoran halaman ketiga yang akan diubah, maka posisi kursor berada di halaman kedua, begitu seterusnx)


 
3. Kemudian Klik bagian footer pada halaman dua yang telah diberikan page number. misalnya


4. Pada tab Design, klik Link to Previous yang menyala sehingga akan menonaktifkan tautan dengan
     halaman sebelumnya.

    Nah  Dengan ini Anda dapat mengubah format penomoran pada halaman kedua tanpa
    mempengaruhi halaman pertama.

5. Kemudian pilih menu pege Number lagi kemudian format page number sesuai yang dibutuhkan.


Cukup mudah kan...???
Selamat mencoba,,, Semoga dapat membantu bagi yang membutuhkan...!!!

2 komentar: